Jadwal Lengkap Motogp Valencia 2015

Putaran terakhir Motogp 2015 akan berlangsung di sirkuit Ricardo Tormo Valencia, berdasarkan jadwal Motogp Valencia 2015 balapan akan digelar pada hari minggu tanggal 8 November 2015, adapun pembalap yang masih berpeluang menjadi juara dunia adalah Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo, keduanya bersaing sangat ketat, Rossi masih memuncaki klasemen dengan perbedaan hanya poin saja, malang buat Rossi karena di seri Valencia ini The Doctor harus star di paling belakang karena kena hukuman penalti, ditambah Rossi mempunyai catatan kurang bagus di sirkuit ini, berikut ulasan singkat mengenai sirkuit Valencia.

jadwal-lengkap-motogp-valencia-2015

Sirkuit yang di buka pada tahun 1999 ini terdaftar mempunyai panjang lintasan 4.005m serta lebar 12m, dengan jumlah tikungan sejumlah 14 tikungan, 9 ke kiri serta 5 ke kanan, dengan trek lurus terpanjangnya selama 876m. Sirkuit yang bernama komplit Circuit de la Comunitat Valenciana, Ricardo Tormo ini juga mimiliki catatan yang tergolong unik, pasalnya belum ada seorang raider-pun yang sukses menguasai kemenangan berturut-turut di sirkuit ini mulai sejak awal di buka.

Di sirkuit Valencia Rossi pun sempat kehilangan gelar juara dunia, situasinya hampir sama pada saat ini, kala itu Rossi memimpin klasemen atas Nicky hayden, malang di pertengahan balapan Rossi terjatuh, meski masih bisa melanjutkan balapan namun gelar juara dunia jatuh ke tangan Nicky Hayden, apakah hal ini dapat terulang kembali? Bagi yang tak ingin melewatkan jalannya balapan yang diyakini akan berjalan sangat ketat dan seru berikut jadwal lengkapnya

Jadwal lengkap Motogp Valencia 2015
Jumat, 6 November 2015 (WIB)
Moto3 FP1 15:00 – 15:40
MotoGP FP1 15:55 – 16:40
Moto2 FP1 16:55 – 17:40
Moto3 FP2 19:10 – 19:50
MotoGP FP2 20:05 – 20:50
Moto2 FP2 21:05 – 21:50

Sabtu, 7 November 2015
Moto3 FP3 15:00 – 15:40
MotoGP FP3 15:55 – 16:40
Moto2 FP3 16:55 – 17:40
Moto3 QP 18:35 – 19:15
MotoGP FP4 19:30 – 20:00
MotoGP QP1 20:10 – 20:25
MotoGP QP2 20:35 – 20:50
Moto2 QP 21:05 – 21:50

Minggu, 8 November 2015
Moto3 WUP 14:40 – 15:00
Moto2 WUP 15:10 – 15:30
MotoGP WUP 15:40 – 16:00
Moto3 RAC 17:00
Moto2 RAC 18:20 (Live Trans7)
MotoGP RAC 20:00 (Live Trans7)

Walaupun situasi ini hampir mirip dengan tahun 2006 silam, namun tentu musim 2015 jauh lebih berat, pasal nya Rossi harus star di paling belakang sementara Lorenzo star di paling depan, hasil kualifikasi Motogp valencia 2015 sukses di raih oleh Lorenzo dengan begitu peluang untuk menjadi juara dunia semakin lebar dan besar, pastikan jangan terlewatkan jalannya balapan terakhir sebagai penentu gelar juara dunia Motogp 2015 di sirkuit Valencia Spanyol.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Jadwal Lengkap Motogp Valencia 2015"

Post a Comment